Sektor keuangan mikro di
Indonesia merupakan salah satu yang terbesar di dunia dengan sekitar 50.000
lembaga keuangan mikro (LKM) yang melayani lebih dari 40 juta orang. Namun
demikian, diperkirakan 50 juta penduduk saat ini masih belum mendapatkan aksesterhadap jasa keuangan dan hampir separuh dari jumlah tersebut hidup dengan
penghasilan dibawah US$2 per hari.
Usaha mandiri adalah fitur kunci dari ekonomi Indonesia. Lebih dari 40 juta penduduk merupakan pengusaha mandiri dalam bentuk usaha mikro dan kecil, namun hanya 13 persen yang memiliki akses ke jasa keuangan formal. Keuangan mikro adalah sebuah cara yang telah terbukti mampu membantu penduduk untuk keluar dari kemiskinan secara permanen. Akan tetapi, saat ini hal tersebut masih belum mencapai target sesuai potensi atau skala maksimumnya di Indonesia.
Industri keuangan mikro Indonesia didominasi oleh lembaga keuangan mikro (LKM) kecil, yang rata-rata melayani kurang dari 10.000 nasabah aktif melalui pemberian pinjaman individu, dengan pendanaan diperoleh terutama dari simpanan nasabah. Sektor LKM tersebut meliputi berbagai jenis lembaga milik swasta dan milik publik, mulai dari bank komersial dan bank di pedesaan hingga koperasi dan lembaga milik desa (Bank Andara)
Usaha mandiri adalah fitur kunci dari ekonomi Indonesia. Lebih dari 40 juta penduduk merupakan pengusaha mandiri dalam bentuk usaha mikro dan kecil, namun hanya 13 persen yang memiliki akses ke jasa keuangan formal. Keuangan mikro adalah sebuah cara yang telah terbukti mampu membantu penduduk untuk keluar dari kemiskinan secara permanen. Akan tetapi, saat ini hal tersebut masih belum mencapai target sesuai potensi atau skala maksimumnya di Indonesia.
Industri keuangan mikro Indonesia didominasi oleh lembaga keuangan mikro (LKM) kecil, yang rata-rata melayani kurang dari 10.000 nasabah aktif melalui pemberian pinjaman individu, dengan pendanaan diperoleh terutama dari simpanan nasabah. Sektor LKM tersebut meliputi berbagai jenis lembaga milik swasta dan milik publik, mulai dari bank komersial dan bank di pedesaan hingga koperasi dan lembaga milik desa (Bank Andara)
Saat ini Bank
Andara membuka lowongan kerja, Adapun
detail lowongan kerja di Bank Andara yang bisa dilamar oleh mereka
yang tertarik ingin bergabung adalah sebagai:
Staf Accounting
Persyaratan :
- Sarjana Akuntansi dari universitas terkemuka dengan IPK min 3,00
- Pengalaman sebagai staf Finance & Accounting di industri perbankan selama min 2 tahun
- Familiar dengan Peraturan Pajak Indonesia, PSAK (Standar Akuntansi Indonesia) dan PAPI (Pedoman Akuntasi Perbankan Indonesia)
- Familiar dengan laporan eksternal kepada Bank Indonesia
- Detail-oriented
- Mampu mengoperasikan komputer dan baik dalam mengoperasikan MS-Office (Word, Excel & Power Point) Baik rasa Kesadaran Risiko, Kepatuhan dan Integritas
Bagi anda yang
tertarik dan memenuhi kualifikasi dengan lowongan kerja Bank
Andara diatas, silakan segera kirimkan aplikasi lamaran dan CV serta
kelengkapan berkas terbaru lainnya lengkap melalui alamat berikut:
hr@bankandara.co.id (tidak
lebih dari 300KB)
Lowongan Kerja ini akan
berakhir pada tanggal 31 Januari 2014. Jadi persiapkan diri Anda
agar menjadi yang terpilih dan semoga berhasil.......