PT Unilever Indonesia adalah perusahaan Indonesia yang merupakan anak perusahaan
dari Unilever. Perusahaan ini sebelumnya bernama Lever Zeepfabrieken N.V. Sejak
didirikan pada tanggal 5 Desember 1933, Unilever Indonesia telah tumbuh menjadi
salah satu perusahaan terdepan untuk produk Home and Personal Care serta Foods
& Ice Cream di Indonesia. PT Unilever telah menawarkan sahamnya kepada
masyarakat luas sejak tahun 1981 dan pada tanggal 11 Januari 1982 peseroan ini
mencatatkan sahamnya di BEI dan telah resmi menjadi perusahaan go publik.
Unilever Indonesia kini telah berkembang pesat dengan merajai semua produk
rumahan, personal care, makanan serta es krim, hampir semua produk rumahan yang
beredar di Indonesia merupakan hasil produksi dari perseroan ini. PT Unilever
sampai saat ini telah memiliki 6 pabrik yang terletak di bebrapa kawasan
industri, diantaranya wilayah Jababeka,Cikarang, Bekasi, dua kawasan
industri Rungkut serta Surabaya Jawa Timur. Selain itu Perseroan juga telah
memiliki jaringan penjualan yang tersebar di seluruh Indonesia, jaringan yang
dimiliki lebih dari 600 distributor independen dan ribuan outlet
pemasaran. Saat ini Uniliver Indonesia membuka lowongan kerja pt. unilever indonesia terbaru 2016, Adapun detail lowongan
kerja di Uniliver Indonesia yang bisa dilamar oleh
mereka yang tertarik ingin bergabung dengan persyaratan sebagai berikut :
- [Talent Pool] - Asst. Project Manager(Job Number: 160008ME)
- [Talent Pool] - Asst.Customer Development Finance Mgr
- [Talent Pool] Assistant Finance Manager
- [Talent Pool] Assistant Human Resources Manager
- [Talent Pool] Assistant Maintenance Manager
- [Talent Pool] Assistant Production Manager
- [Talent Pool] Assistant Quality Manager
- Billing Admin - Banjarmasin
- Billing Admin - Cirebon
- Billing Admin - Denpasar
- Billing Admin - Pontianak
- Billing Admin - Semarang
- Billing Admin - Surabaya
- Distributor & Territory Supervisor Unilever Food Solutions
- Formasi CPNS Untuk Lulusan SMA Sedrajat
Bagi anda yang
tertarik dan memenuhi kualifikasi dengan Lowongan Kerja Sebagai Staf PT. Unilever Indonesia diatas,
silahkan segera kirimkan aplikasi lamaran dan CV serta kelengkapan
berkas terbaru lainnya lengkap melalui alamat berikut:
Catatan :
* Hanya kandidat dengan
kualifikasi terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan tes berikutnya.
Jadi persiapkan diri anda untuk
menjadi yang terpilih dan semoga berhasil...