Kementerian kehutanan Republik Indonesia
telah diberi mandat bahwa pengurusan hutan pada hakekatnya adalah untuk
mendapatkan manfaat hutan yang sebesar-besarnya secara serbaguna dan lestari
baik secara langsung maupun tidak langsung, bagi kemakmuran masyarakat.
Terbentuknya Departemen Kehutanan memang sangat tepat, karena hutan dengan
multi fungsinya tidak mungkin ditangani secara baik tanpa wadah yang mandiri.
Demikian pula ketiga aspek pembangunan kehutanan (perlindungan, pengawetan, dan
pemanfaatan) dapat dilaksanakan secara saling menunjang, sehingga tidak dapat
dilaksanakan secara terpisah-pisah oleh berbagai departemen. Melihat pentingnya
penanganan ketiga aspek pembangunan kehutanan itu maka eksistensi Departemen
Kehutanan memang merupakan suatu kebutuhan yang mendasar sebagai sarana dalam
rangka tinggal landas kehutanan.
Pembentukan Departemen Kehutanan bukan
merupakan restorasi dari Direktorat Jenderal Kehutanan, melainkan merupakan
suatu pembangunan institusi kehutanan melalui pengembangan dan pemanfaatan
kondisi dan material yang dimiliki. Hal tersebut sekaligus merupakan jawaban
atas kondisi dan permasalahan yang dihadapi selama itu, yang antara lain berupa
keterbatasan masalah peraturan perundangan, kepemimpinan dan kebijaksanaan,
keterbatasan sarana, personil dan lain-lain. Atas dasar kondisi tersebut
kemudian ditetapkan kembali tujuan, misi dan tugas pokok serta fungsi
Departemen Kehutanan sebagai landasan pelaksanaan pembangunan kehutanan.
Saat ini Kementerian
Kehutanan Non PNS Tenaga Bakti Sarjana Kehutanan membuka lowongan kerja, Adapun detail lowongan
kerja di Kementerian Kehutanan Non PNS Tenaga Bakti Sarjana
Kehutanan yang bisa dilamar oleh mereka yang tertarik ingin
bergabung adalah sebagai berikut :
Persyaratan :
- Lulusan Sarjana (S1) Kehutanan / Diploma IV Kehutanan / Diploma IV Penyuluhan Kehutanan dan memiliki ijazah dan transkrip nilai akademik atau Surat Keterangan Kelulusan/Ijazah Sementara yang telah dilegalisir basah oleh Instansi yang berwenang. Ijazah pelamar yang diakui adalah ijazah yang diperoleh dari:
- Perguruan Tinggi Negeri;
- Perguruan Tinggi Swasta yang terakreditasi oleh BAN-PT.
- Umur maksimal 30 tahun saat mendaftar, dibuktikan dengan Kartu Tanda
- Penduduk (KTP) yang masih berlaku;
- Pas foto ukuran 4 x 6 (pria dengan latar belakang merah dan wanita dengan latar
- belakang biru) sebanyak 4 lembar;
- Surat pernyataan bermaterai (Rp. 6.000,-), yang menyatakan: Tidak sedang terikat perjanjian/kontrak kerja dengan perusahaan atau instansi
- lainL Bersedia di tempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia dan bersedia bertempat tinggal di wilayah kerja KPH selama masa perjanjian kerja.
- Copy Surat Keterangan Sehat dari dokter asli dan Surat Keterangan Catatan Kepolisian yang dilegalisir.
Bila anda tertarik dan memenuhi kualifikasi
dengan lowongan kerja Kementerian Kehutanan
diatas . Silahkan segera Segera Kirimkan Berkas
administrasi dan pendukung lainnya melalui alamat dibawah ini:
Panitia
Seleksi BASARHUT
PO.
BOX 7609 JAKARTA 10270
Jadi persiapkan diri anda untuk menjadi yang terpilih dan semoga berhasil...
Jadi persiapkan diri anda untuk menjadi yang terpilih dan semoga berhasil...