Lowongan Kerja Terbaru Perusahaan BUMN, Persero, Bank, CPNS

Lowongan Kerja Badan Narkotika Nasional Untuk SMK Sampai S1 Semua Jurusan

Badan Narkotika Nasional (BNN) merupakan lembaga Pemerintahan non Kementrian yang bertugas mengelola dan melaksanakan inspeksi di bidang pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap psikotropika, prekursor, dan bahan adiktif lainnya kecuali bahan adiktif untuk tembakau dan alkohol. BNN berada di bawah dan bertanggung jawab LANGSUNG kepada Presiden melalui koordinasi Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia.  BNN di awali dengan meningkatnya kasus narkotika di Indonesia sehingga mengancam generas muda kita. Menghadapi permasalahan narkoba yang berkecenderungan terus meningkat, Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) mengesahkan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1997 tentang Psikotropika dan Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1997 tentang Narkotika. Berdasarkan kedua Undang-undang tersebut, Pemerintah (Presiden Abdurahman Wahid) membentuk Badan Koordinasi Narkotika Nasional (BKNN), dengan Keputusan Presiden Nomor 116 Tahun 1999. BKNN adalah suatu Badan Koordinasi penanggulangan narkoba yang beranggotakan 25 Instansi Pemerintah terkait.
BKNN diketuai oleh Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) secara ex-officio. Sampai tahun 2002 BKNN tidak mempunyai personel dan alokasi anggaran sendiri. Anggaran BKNN diperoleh dan dialokasikan dari Markas Besar Kepolisian Negara Republik Indonesia (Mabes Polri), sehingga tidak dapat melaksanakan tugas dan fungsinya secara maksimal. Saat ini Badan Narkotika Nasional membuka  lowongan kerja terbaru 2015, Adapun detail lowongan kerja di  Badan Narkotika Nasional yang bisa dilamar oleh mereka yang tertarik ingin bergabung  dengan persyaratan dan posisi sebagai berikut :
  1. Tenaga Konselor
  2. Tenaga Pengamanan
  3. Supir
  4. Cleaning Service
  5. Pramubakti
  6. LOKER Perusahaan BUMN Terbaru
Tenaga Pengamanan (Satpam)
Persyaratan :
  • Laki-laki
  • Usia maksimal 40 tahun
  • Ijazah minimal SMA
  • Memiliki ijazah pengamanan
  • Memiliki pengalaman sebagai tenaga pengamanan
  • Tidak menjadi karyawan/pegawai di tempat lain
  • Bersedia mentaati segala ketentuan yang berlaku di BNNP Kalsel
  • Sehat jasmani dan rohani
Supir
Persyaratan :
  • Laki-laki
  • Usia maksimal 40 tahun
  • Ijazah minimal SMP/sederajat
  • Memiliki SIM A
  • Tidak menjadi karyawan/pegawai di tempat lain
  • Bersedia mentaati segala ketentuan yang berlaku di BNNP Kalsel
  • Sehat jasmani dan rohani
Cleaning Service
Persyaratan :
  • Laki-laki/Perempuan
  • Usia maksimal 40 tahun
  • Ijazah minimal SMP/sederajat
  • Tidak menjadi karyawan/pegawai di tempat lain
  • Bersedia mentaati segala ketentuan yang berlaku di BNNP Kalsel
  • Sehat jasmani dan rohani
Pramubakti
Persyaratan :
  • Laki-laki/Perempuan
  • Usia maksimal 40 tahun ‘
  • Ijazah minimal SMA/sederajat
  • Tidak menjadi karyawan/pegawai di tempat lain
  • Bersedia mentaati segala ketentuan yang berlaku di BNNP Kalsel
  • Sehat jasmani dan rohani 
Konselor Adiksi
Persyaratan :
  • Laki-laki/Perempuan
  • Pendidikan S1 : Psikologi, Kesehatan Masyarakat
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Bersedia mentaati segala ketentuan yang berlaku di BNNP Kalsel
  • Tidak menjadi karyawan/pegawai ditempat lain
  • Sehat jasmani dan rohani
Analis Laboratorium
Persyaratan :
  • Laki-laki/Perempuan
  • Pendidikan D3 : Analis Kesehatan
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Bersedia mentaati segala ketentuan yang berlaku di BNNP Kalsel
  • Tidak menjadi karyawan/pegawai ditempat lain
  • Sehat jasmani dan rohani 

Bagi anda  yang tertarik dan memenuhi kualifikasi  dengan Lowongan Kerja Badan Narkotika NasionalUntuk SMK Sampai S1 Semua Jurusan diatas, silahkan segera kirimkan aplikasi lamaran dan CV serta kelengkapan berkas terbaru lainnya lengkap melalui alamat berikut:

Badan Narkotika Nasional
Kepala BNNP Kalsel  Kantor BNNP Kalsel
Jl. Mayjen D.I. Panjaitan No 34 lt. 2
Banjarmasin

Catatan :
* Hanya kandidat dengan kualifikasi terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan tes berikutnya


Pendaftaran dibuka mulai 21 s/d 30 September 2015, dan bagi pelamar yang memenuhi syarat administrasi akan di test pada tanggal 19 s/d 22 Oktober 2015. Untuk hasil diumumkan pada tanggal 1 Desember 2015. Jadi persiapkan diri anda untuk menjadi yang terpilih dan semoga berhasil...


Facebook Twitter Google+
 
Back To Top