Kementerian Komunikasi danInformatika, di mana
sebelumnya bernama Departemen Penerangan, merupakan Kementerian atau Departemen
dalam Pemerintah Indonesia yang membidangi urusan informatika dan komunikasi.
Kementerian Komunikasi dan Informatika biasa disingkat menjadi Kementerian
Kominfo. Menteri Komunikasi dan Informatika ialah yang memimpin Kementerian
Komunikasi dan Informatika, dan terhitung semenjak tanggal 22 Oktober 2009 yang
menjabat Menteri Komunikasi dan Informatika ialah Bapak Tifatul Sembiring. Sebagai
sebuah kementerian atau Depertamen Pemerintah Indonesia tentunya Kementerian
Komunikasi dan Informatika mempunyai peranan di dalam kemajuan bangsa dan
negara Indonesia, menyangkut bidang Komunikasi dan Informatika. Kementerian
Komunikasi dan Informatika mempunya tujuan untuk memberikan pelayanan terkait
Komunikasi dan Informatika, dan sesuai slogan daripada logo Kementerian
Komunikasi dan Informatika, bahwa Kementerian Komunikasi dan Informatika
bergerak menyelenggarakan tugas pokok dan fungsinya untuk menuju masyarakat
Informasi Indonesia. Saat ini Kementerian Komunikasi dan
Informatika membuka lowongan kerja kementrian komunikasi dan informatika2017 , Adapun detail lowongan kerja di Kementerian Komunikasi dan Informatika yang bisa dilamar oleh mereka yang tertarik ingin bergabung dengan
persyaratan dan posisi sebagai berikut :
Admin Aduan Lapor Sleman (PAA – IKP) Kode Formasi : PAA – IKP
Persyaratan :- Pendidikan minimal S1 Hukum/Sospol
- Memiliki SIM C
- Memahami prinsip kerja pemerintahan daerah
- Mampu mengoperasikan komputer dan gadget
- Memiliki dan mampu mengoperasikan aplikasi android
- Memiliki kemampuan berkomunikasi secara virtual
- Bersedia bekerja di hari libur
- Mampu bekerjasama dalam tim
- Berpenampilan menarik
- Bersedia digaji minimal sesuai dengan UMK Daerah Istimewa Yogyakarta
- per bulan
Petugas Peliputan Berita (PPB – IKP) Kode
Formasi : PPB – IKP
Persyaratan :- Pendidikan minimal D3 Komunikasi/ Periklanan/ Jurnalistik/ PublikRelation/
- Broadcasting/ Desain Komunikasi Visual
- Memiliki SIM C dan SIM A
- Memahami prinsip jurnalistik media cetak dan online
- Memiliki pemahaman teknik fotografi dan audiovisual
- Mampu membuat berita, feature dan esay
- Sehat jasmani dan rohani
- Mampu menyusun narasi foto dan video
- Mampu melakukan editing video
- Mampu mengoperasikan komputer dan gadget
- Bersedia digaji minimal Rp. 2.000.000,00 per bulan
System Implementator Smart City (System
Support) Kode Formasi : SIS–DC
Persyaratan :- Pendidikan minimal D3 bidang IT atau relevan (Ilkom, Sistem Informasi, TI, T. Elektro, T. Mesin)
- Menguasai sistem server Linux, FreeBSD, Windows
- Menguasai instalasi aplikasi, intalasi jaringan, instalasi server, Compare stuktur database dan aplikasi support
- Memiliki pengalaman dan kemampuan dalam maintenance jaringan, TCP/IP, Router, Switch
- Bersedia digaji minimal Rp 2.200.000,00 per bulan
System Implementator Smart City (Technical
Support) Kode Formasi : SIT–DC
Persyaratan :- Pendidikan minimal D3 bidang IT atau relevan (Ilkom, Sistem Informasi, TI,
- T. Elektro, T. Mesin)
- Menguasai sistem server Linux, FreeBSD, Windows
- Menguasai instalasi aplikasi, intalasi jaringan, instalasi server, Compare
- stuktur database dan aplikasi support
- Memiliki pengalaman dan kemampuan dalam maintenance jaringan,
- TCP/IP, Router, Switch
- Bersedia digaji minimal Rp 2.200.000,00 per bulan
- Bersedia bekerja shift
Pengelola Sistem Aplikasi (APL-PT) Kode
Formasi : APL – PT
Persyaratan :- Pendidikan minimal S1 Elektro/Mesin/Sipil/Komputer
- Memiliki pengalaman membuat aplikasi
- Menguasai PHP dan Java Script
- Menguasai database mysql, postgresql dan DBMS
- Menguasai aplikasi berbasis GIS
- Memiliki sim A/C
- Mempunyasi kendaraan roda 2
- Memahami peta wilayah Kabupaten Sleman
- Bersedia digaji minimal Rp. 2.200.000,00 per bulan
Pengelola Keamanan Sistem Informasi (KSI-PST) Kode Formasi : KSI-PST
Persyaratan :
- Pendidikan minimal D3/S1 Informatika/ Komputer/ Teknik
- Memahami Linux Networking (penggunaan perintah dasar, perintah
- jaringan, firewalling, filtering, natting, dan service-service Linux)
- Memahami Instalasi, backup, dan Konsep-konsep Webserver dan Database
- Server
- Memahami Keamanan Server
- Memahami Mail Server
- Sehat jasmani dan rohani
- Memiliki pengalaman dibidang keamanan sistem informasi / jaringan
- minimal 3 tahun (S1) / 6 tahun (D3)
- Bersedia digaji minimal Rp. 2.500.000,00 per bulan
Pengelola
Data Center (Network & Server Administrator) (NSA-DC) Kode Formasi : NSA –
DC
Persyaratan :
- Pendidikan minimal D3 bidang IT atau relevan (Ilkom, Sistem Informasi, TI,
- T. Elektro, T.Mesin)
- Berpengalaman sebagai system administrator
- Berpengalaman menangani keamanan jaringan dan komputer
- Menguasai Jaringan Komputer, routing cisco/mikrotik
- Menguasai system mail server
- Menguasai sistem database mysql, sqlserver
- Menguasai instalasi, konfigurasi dan monitoring server Linux, FreeBSD,
- Windows
- Bersedia digaji minimal Rp 2.400.000,00 per bulan
- Bersedia bekerja shift
Pengelola operasional aplikasi/website
(OPW-PII) Kode Formasi : OPW-PII
Persyaratan :- Pendidikan minimal D3/S1 semua jurusan
- Memiliki kemampuan mengoperasikan komputer.
- Menguasai dasar-dasar aplikasi perkantoran, internet, email, sosial media
- Mampu belajar dengan cepat dan mengikuti perkembangan TIK
- Sehat jasmani dan rohani
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Bersedia digaji minimal sesuai dengan UMK Daerah Istimewa Yogyakarta
- per bulan
Sistem Programmer (System Analyst) (SP-LEP) Kode Formasi :
SP-LEP
Persyaratan :- Pendidikan minimal D3/S1 Informatika/ Komputer/ Teknik
- Memiliki kemampuan logika pemrograman dan analisa sistem informasi
- yang baik
- Menguasai pemrograman Java
- Menguasai basisdata Oracle/ mySQL/ PostgreSQL
- Menguasai query tingkat lanjut
- Menguasai ireport & jasperreport
- Memiliki pengalaman sebagai sistem programmer/ system analist minimal 3
- tahun (S1) / 5 tahun (D3)
- Bersedia digaji minimal Rp. 2.500.000,00 per bulan
Surveyor Menara Telekomunikasi (SUR-PT) Kode
Formasi : SUR – PT
Persyaratan :- Pendidikan minimal D3 Teknik Elektro/Mesin/Sipil/Komputer
- Memiliki SIM A/C
- Bersedia bekerja lapangan
- Memahami peta wilayah Kabupaten Sleman
- Memiliki kemampuan mengoperasikan komputer
- Memahami peralatan terpasang di Menara seluler
- Memiliki kendaraan roda 2
- Bersedia digaji minimal Rp. 2.000.000,00 per bulan
Web/Mobile Programmer (WP-LEP) Kode Formasi :
WP-LEP
Persyaratan :- Pendidikan minimal D3/S1 Informatika/ Komputer/ Teknik
- Menguasai pemrograman web dan Mobile Application
- Memiliki kemampuan logika pemrograman dan analisa sistem website yang
- baik
- Sehat jasmani dan rohani
- Menguasai permograman PHP, JQuery
- Memiliki pengalaman sebagai programmer minimal 3 tahun (S1) / 5 tahun
- (D3)
- Bersedia digaji minimal Rp. 2.500.000,00 per bulan
Bagi anda yang tertarik dan memenuhi
kualifikasi dengan Lowongan Kerja Terbaru Sebagai Staf Kementrian Komunikasi dan Informatika Untuk D3-S1 Semua Jurusan diatas, silahkan segera kirimkan
aplikasi lamaran dan CV serta kelengkapan berkas terbaru lainnya lengkap
melalui alamat berikut :
Catatan :
* Hanya kandidat dengan kualifikasi terbaik
yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan tes berikutnya.
Lowongan kerja ini akan berkhir pada tanggal 19 Maret 2017. Jadi persiapkan diri anda untuk menjadi yang
terpilih dan semoga berhasil...