Bank CIMB Niaga merupakan lembaga keuangan terbesar ke 7 di Indonesia
yang sudah ada sejak tahun 1955 yang melayani perbankan konvensional dan unit
syariah. CIMB Niaga lebih mengarah pada perbaikan ekonomi nasional dengan jalan
melakukan kegiatan perbankan yaitu pengumpulan dana atau simpanan yang kemudian
disalurkan dalam bentuk kredit. CIMB Niaga salah satu bank swasta nasional yang
tercatat telah memiliki aset lebih dari Rp 197,4 triliun yang mana telah
meiliki jangkauan layanan meliputi hampir seluruh kota-kota utama di Indonesia.
Sampai dengan saat ini Bank CIMB memiliki 6 buak target utama yaitu bisnis
usaha yang terseleksi, diversifikasi dari sumber pendapatan, pertumbuhan dana
murah, transformasi penjualan dan pelayanan, peningkatan efisiensi dan
pengembangan SDM. CIMB Niaga juga menjalin kerjasama saling menguntungkan
dengan perusahaan-perusahaan yang berada dibawah naungan CIMB Group salah satu
diantaranya adalah CIMB Niaga AutoFinance.
CIMB Niaga tumbuh karena adanya masyarakat yang menjalankan kegiatan usaha
dengan menggunakan berbagai sumber daya alam, pelestarian lingkungan hidup
supaya tidak punah juga menjadi prioritas perusahaan ini. Saat
ini Bank CIMB Niaga membuka lowongan kerja bank terbaru 2015 , Adapun
detail lowongan kerja di Bank CIMB Niaga yang bisa dilamar oleh mereka yang tertarik ingin bergabung dengan
persyaratan dan posisi sebagai berikut :
- Financial Control Head
- Customer Service
- Relationship Manager Development Program
- Branch Manager (BM)
- Digital Banking Manager (DBM)
- Teller Service Academy - Jabodetabek
- Quality Assurance (QA) - Jambi
- Quality Assurance (QA) - Pangkal Pinang
- Small Medium Enterprise - Retail Relationship Manager Medan, Jambi, Palembang, Pekanbaru, batam
- The Complete Banker Programme
- Funding Sales Officer (FSO)
- Relationship Manager Development Program - CIMB Preferred Jabodetabek
- Collection Staff
- Sales Academy
- Lowongan Kerja PT. KAO Indonesia UntukD3-S1
- Berjenis kelamin Pria dan wanita
- Berpenampilan an kepribadian menarik
- Freshgraduate atau pelamar berpengalaman
- Lulusan SMA / SMK, D3 atau S1 semua jurusan
- Minimal indkes prestasi komulatif 2.75
- Nilai minimal NEM rata rata 7.50 untuk lulusan SMA SMK
- Keahlian interpersonal dan komunikasi baik
- Menguasai bahasa inggris
- Teliti, disiplin, mempunyai motivasi tinggi, mempunyai jiwa melayani
- Mempunyai kemampuan administrasi
- Ramah (friendly), hangar dan jujur
- Besredia ditempatkan di seluruh Indonesia
Bagi anda yang tertarik dan memenuhi kualifikasi
dengan Lowongan Kerja Bank CIMB Niaga Untuk Semua Jurusan Sebagai Staf diatas,
silahkan segera kirimkan aplikasi lamaran dan CV serta kelengkapan
berkas terbaru lainnya lengkap melalui alamat berikut:
Catatan :
* Hanya kandidat dengan kualifikasi terbaik
yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan tes berikutnya.
Lowongan kerja ini akan berakhir pada 25 September 2015. Jadi persiapkan diri anda untuk menjadi
yang terpilih dan semoga berhasil...